Rabu, 01 Oktober 2014

Istilah Dalam OS

1.   Proses

     Proses bisa diartikan sebagai bagian dari program yang sedang berjalan di dalam komputer. Proses terdiri dari :

a.       Executable program, yatu data yang bisa dieksekusi / dijalankan dalam komputer
b.      Data (variable, workspace,dll)
c.       Status proses (State), yaitu keadaan yang sedang dialami suatu proses

2.   Memory Management

     Dalam sebuah Operating System, tentunya dibutuhkan memory management, karena segala sesuatu yang berhubungan dengan  OS tersebut akan disimpan dalam memory. Oleh karena itu, dalam memory management dibutuhkan :

a.       Isolasi proses, yaitu agar sebuah proses tidak mengakses memory yang bukan miliknya
b.      Alokasi, yaitu penyediaan tempat pada blok-blok memori untuk digunakan oleh OS
c.       Mendukung modular programming
d.      Proteksi dan kontrol akses
e.      Long-term storage, yaitu penyediaan memory yang bisa digunakan oleh OS secara permanen

3.   Virtual Memory

Virtual memory berfungsi untuk menggabugkan kemampuan main memory dan harddisk.




0 komentar:

Posting Komentar